Postingan

Menampilkan postingan dengan label MOCKUP BAJU

Mockup Kaos Polos Keren Terbaru

Gambar
Bagi Anda yang sudah mengenal desain produk dalam waktu lama, tentu seringkali mendengar istilah mockup, salah satunya adalah mockup baju polos. Dalam proses pengembangan sebuah produk, hal ini berhubungan dengan visualisasi konsep desain mulai dari gambaran mid hingga high fidelity.  Kamu yang membutuhkan template kaos untuk mockup bisa download disini. Kami memang menyediakan template gratis untuk kebutuhan desainer pakaian. Begitu juga dengan layanan kaos sablon bisa juga kamu menggunakan jasa kami  Tentang Kaos Polos Salah satu produk yang juga sering berkembang dalam dunia mockup adalah kaos polos. Mengingat bahwa tidak sedikit juga orang-orang menggunakannya untuk berbagai keperluan. Misalnya saja kaos kelas, kaos senam, kaos anak custom dan masih banyak lagi.  Dengan menerapkan pengaplikasian mockup pada sebuah kaos, akan memudahkan rencana desain yang pelanggan inginkan. Pasalnya perencanaan seperti ini mampu menampilkan informasi dengan rinci sekaligus menunjukkan secara jelas

Download Mockup Baju Siap Pakai

Gambar
Mockup baju merupakan salah satu istilah yang mungkin sering Anda dengar dalam dunia mode dan desain. Tetapi, apakah Anda tahu apa pengertian dari mockup? Atau tahukah Anda software untuk membuat gambaran mockup baju yang seringkali desainer gunakan? Sebelum Anda memahami manfaat dan beberapa fakta menarik lainnya terkait mockup baju, Anda perlu memahami apa yang dimaksud dengan mockup baju. Pengertian dari mockup baju adalah gambaran nyata dari konsep dan desain yang telah desainer buat dan olah. Di dunia desain, mockup seringkali desainer sebut sebagai maket ataupun dokumentasi untuk mempresentasikan dan menggambarkan baju yang akan dibuat. Sehingga dengan melihat mockup baju, Anda bisa memiliki gambaran tentang baju yang akan desainer hasilkan dari desain tersebut. Anda bisa meminta mockup baju setelah proses perancangan konsep dan desain telah selesai. Hal tersebut bisa Anda lakukan jika ingin memesan baju pada desainer atau jasa konveksi yang berpengalaman. Sehingga, Anda bisa men

Tips Mockup Desain Kemeja agar Jadi Lebih Mantap

Gambar
Berbicara mengenai dunia fashion yang saat ini sedang berkembang pesat, informasi tentang tips mockup desain kemeja seakan menjadi bahan perbincangan. Pasalnya, mockup sendiri merupakan bentuk preview dari konsep kaos. Jika tampilannya menarik, maka akan banjir pesanan customer. Apa Itu Mockup? Pada umumnya, mockup itu merupakan bentuk preview dari konsep desain kaos yang hendak diperlihatkan gambaran nyatanya. Bisa Anda simpulkan, bahwa mockup ini persis seperti iklannya. Tujuannya pun juga sama saja, yaitu untuk memperlihatkan customer gambaran asli dari kaosnya. Sebelum memesan kaos di konveksi, maka customer bisa melihat desain hanya dalam bentuk previewnya saja. Seperti halnya melihat katalog dari produk suatu baju, hanya saja ketika customer ingin mengganti desainnya versi sendiri. Maka bentuknya tetap seperti katalog, tapi desainnya beda. Memang sudah banyak sekali mockup yang beredar luas di internet. Dengan begitu, para usaha konveksi atau toko baju lainnya bisa menjadikan mo

Mockup Kemeja PSD (Free Template Download)

Gambar
Mockup kemeja psd gratis bisa download disini. Kami menyediakan special buat sahabat Arto yang butuh bahan desain kemeja. Kami sering menemukan customer kesulitan dalam mencari desain mockup kemeja yang bagus. Maka dari itu kami menyediakan mockup gratis ini terutama untuk sahabat Arto yang ingin membuat kemeja di konveksi.  Kemeja sendiri memiliki berbagai model dan jenis, contohnya kemeja kasual, kemeja pdl, kemeja pdh, kemeja korsa, kemeja batik, kemeja pantai, dll. Kami menyediakan mockup kemeja dalam beberapa model, yuk simak ulasannya dan klik link downloadnya sebagai berikut: 1. Kemeja PDL (Pakaian Dinas Lapangan) Pakaian Dinas Lapangan lazimnya digunakan untuk kegiatan di luar kantor. Pada mulanya baju PDL digunakan oleh militer, kepolisian atau kedinasan pemerintah lainnya. Belakangan baju PDL digunakan berbagai elemen masyarakat untuk seragam instansi atau komunitasnya.  Bahkan banyak mahasiswa yang menggunakan Kemeja PDL untuk seragam mahasiswa atau organisasi kemahasiswaan