Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober 11, 2015

MEMILIH BAHAN YANG NYAMAN UNTUK KAOS RAGLAN

Gambar
Sejarah Kaos Raglan Kaos raglan adalah kaos yang memiliki potongan diagonal warna berbeda pada bagian lengan. Beberapa macam kaos raglan ialah kaos raglan lengan panjang, kaos raglan lengan pendek, dan kaos raglan lengan tiga perempat. Nama lain kaos raglan ialah kaos baseball, disebut demikian karena kaos ini banyak digunakan pada saat berolahraga. Cerita mengena kemunculan kaos raglan ini dimulai pada tahun 1852 tepatnya sekitar 166 tahun yang lalu. Awal mulanya ada seorang serdadu Inggris bernama Fitzroy James Henry Somerset yang berasal dari "Raglan" yaitu sebuah perkampungan kecil di wilayah Inggris. Saat itu meletus sebuah perang yang disebut "The Battel of Waterloo" atau Perang Waterloo yaitu peperangan pasukan  Inggris menghadapi pasukan Perancis. Pada perang terseut Fitzroy mendapat 5 tusukan pada lengannya, sehingga harus merelakan tangannya diamputasi. Setelah kejadian tersebut Fitzroy tidak patah semangat. Ia masih terus bersemangat untuk melan