Postingan

Menampilkan postingan dari Desember 17, 2017

Sejarah Singkat Polo Shirt Ralph Lauren, Lacoste, dan Fred Perry

Gambar
Polo shirt atau yang lebih dikenal dengan kaos kerah ini merupakan jenis baju yang bisa dipakai oleh semua kalangan. Dahulu baju kerah ini hanya digunakan untuk berolahraga, namun dengan kemajuan zaman baju polo ini bisa digunakan dalam berbagai kesempatan. Polo Shirt Ralph Lauren Ralph Lauren Kata “polo” berasal dari nama sebuah olahraga beregu yang menggunakan kuda sebagai kendaraan dan menggunakan palu panjang yang digunakan untuk memukul bola putih untuk mencetak gol. Pada saat itu para pemain olahraga polo ini menggunakan pakaian kemeja yang memiliki lengan panjang serta kerah pada bagian lehenya yang terbuat dari bahan Oxford-cloth. Kemeja dengan kerah tersebut menjadi ciri khas kaos polo. Pemain polo asal Argentina dengan seorang pedagang kelontongan memproduksi kaos berkerah ini dengan tambahan bordir logo pemain polo pada bagian dada pada setiap kaos yang diproduksinya. Setelah itu ada Ralph Lauren yang juga memproduksi kaos kerah ini dan juga menambahkan logo pemain polo pada